Nganjuk
–KP
Dalam rangka memberi semangat bagi
anggota penggalang IV Pramuka untuk menanamkan rasa
percaya diri, menambah semangat pengabdian pada masyarakat, bangsa dan negara,
Koramil 0810/08 Baron melaksanakan penutupan Penggalang IV di MA
Alhidayah Desa Jekek Kecamatan Baron yang diikuti 246 orang pada pukul 08.00 -
12.00 (8/2).
"Sebagai anggota Pramuka harus siap melaksanakan satya dan darma pramuka, dan mempunyai rasa bangga sebagai pramuka, karena memiliki budaya kerja yang dilandasi pada pengabdiannya," kata Komandan Koramil (Danramil) Kapten Rusmanto.
Penutupan Pramuka Penggalang IV Tingkat MA yang diikuti oleh 3 orang dari TNI, 2 orang dari Polri, 10 orang dari Guru, 21 orang dari tim pendamping, dan 210 orang peserta.
"Sebagai anggota Pramuka harus siap melaksanakan satya dan darma pramuka, dan mempunyai rasa bangga sebagai pramuka, karena memiliki budaya kerja yang dilandasi pada pengabdiannya," kata Komandan Koramil (Danramil) Kapten Rusmanto.
Penutupan Pramuka Penggalang IV Tingkat MA yang diikuti oleh 3 orang dari TNI, 2 orang dari Polri, 10 orang dari Guru, 21 orang dari tim pendamping, dan 210 orang peserta.
"Kegiatan ini dimaksudkan sebagai upaya untuk tetap meningkatkan aktifitas semangat organisasi kepramukaan diwilayah Koramil ," terangnya.(Kus)